Rabu, 22 Februari 2017

Pemanfaatan Sistem Sonar

Sistem Sonar dan Pemanfaatannya Bagi Kehidupan Manusia

Beberapa mamalia akan menggunakan daun telinga mereka untuk mengarahkan suara ke dalam saluran pendengarannya. Sistem ini disebut sistem sonarSistem sonar yaitu sistem yang digunakan untuk mendeteksi tempat dalam melakukan pergerakan dengan deteksi suara frekuensi tinggi (ultrasonik). Sonar atau Sound Navigation and Ranging merupakan suatu metode penggunaan gelombang ultrasonik untuk menaksir ukuran, bentuk, dan kedalaman suatu benda.

Sistem Sonar


  • Pengertian Sonar

Sonar (Singkatan dari bahasa Inggrissound navigation and ranging), merupakan istilah Amerika yang pertama kali digunakan semasa Perang Dunia, yang berarti penjarakan dan navigasi suara, adalah sebuah teknik yang menggunakan penjalaran suara dalam air untuk navigasi atau mendeteksi kendaraan air lainnya. Sementara itu, Inggris punya sebutan lain untuk sonar, yakni ASDIC (Anti-Submarine Detection Investigation Committee).

Video Sistem Sonar dan Pemanfaatannya


Sumber: https://www.youtube.com/watch?v=xrlYg1wgRLg

Mekanisme Pendengaran Manusia

Bagaimanakah kita dapat mendengar suatu bunyi?

Kita dapat mendengar suatu bunyi pada dasarnya dengan urutan sebagaimana diperlihatkan pada gambar berikut ini.
Jelaskan Mekanisme Proses Mendengar pada Manusia?
Proses perjalanan bunyi

Video Mekanisme & Pendengaran Manusia






Indra Pendengaran pada Manusia

Fungsi Telinga

Telinga merupakan organ tubuh manusia yang berfungsi sebagai indera pendengaran dan organ yang menjaga keseimbangan. Telinga merupakan organ yang berperan terhadap pendengaran kita akan suara atau bunyi, hal ini dapat terjadi karena telinga memiliki reseptor khusus yang berfungsi untuk mengenali getaran suara. Namun Telinga memiliki batasan frekuensi suara yang dapat didengar, yaitu pada frekuensinya 20 Hz – 20.000 Hz.

Bagian-bagian Telinga

Video Tentang Bunyi


Pengertian Bunyi

                                     GELOMBANG BUNYI

  • Pengertian Bunyi

Bunyi adalah sesuatu yang dihasilkan dari suatu getaran. Bunyi termasuk gelombang longitudinal yang merambat lurus kegala arah dari sumber tersebut.

Syarat terjadinya dan terdengarnya bunyi adalah
a. Ada sumber bunyi (benda yang bergetar)
b. Ada medium (zat antara untuk merambatnya bunyi)
c. Ada penerima bunyi yang berada di dekat atau dalam jangkauan sumber bunyi

Pengertian Gelombang dan Contoh Soal

  1. Gelombang Pengertian:

Gelombang adalah getaran yang ia bergerak dari satu tempat ke tempat yang lain dengan melalui media tertentu atau bahkan bisa tanpa melalui media (ruang hampa). Jadi gelombang adalah getaran yang berulang, ia merambat melalui media tertentu atau tanpa media, berpindah dari suatu tempat ke tempat yang lain. Medium sendiri adalah media atau zat yang membawa gelombang.

  • Macam-macam Gelombang

Video mengenai Getaran


Getaran pada Manusia

                                                  Getaran
1. Pengertian Getaran
a. Definisi Getaran
Getaran adalah gerak bolak – bolik secara berkala melalui suatu titik keseimbangan. Pada umumnya setiap benda dapat melakukan getaran. Suatu benda dikatakan bergetar bila benda itu bergerak bolak bolik secara berkala melalui titik keseimbangan.
ayunan movie

Senin, 20 Februari 2017

Gangguan Pada Sistem Ekskresi & Cara Merawat Sistem Ekskresi

Pernahkah kamu melihat timbunan sampah dan asap yang keluar dari cerobong di pabrik-pabrik atau dari knalpot kendaraan bermotor? Dari manakah asalnya barang-barang atau zat-zat sisa tersebut? Benar, barang atau zat sisa tersebut berasal dari berbagai kegiatan, baik kegiatan rumah tangga, produksi di pabrik atau mesin untuk menghasilkan tenaga agar kendaraan bermotor dapat bergerak. Lalu bagaimana dengan tubuhmu sendiri, setelah beraktivitas seharian apakah kamu menghasilkan zat sisa yang harus dikeluarkan? Tentu saja ada, dan zat tersebut harus dikeluarkan karena akan berbahaya jika terus disimpan di dalam tubuh. Bersyukurlah kepada Tuhan yang telah menciptakan tubuhmu dengan sempurna, sehingga bahan-bahan yang tidak diperlukan bagi tubuh dapat dikeluarkan melalui sistem ekskresi. Zat sisa dari tubuhmu akan dikeluarkan dalam bentuk urin, keringat, dan gas karbondioksida. Namun apa yang terjadi jika salah satu organ ekskresimu mengalami gangguan? Bagaimana cara kamu menjaga kesehatan sistem ekskresi?

HEMODIALISIS

Pernahkah kamu mendengar adanya penderita sakit ginjal dan mengalami cuci darah? Perhatikan gambar di bawah ini!
Hasil gambar untuk gambar hemodialisis ilustrasi

Model Pernapasan


  1. Menghembuskan Napas Di Derpan Cermin
  • Proses pernapasan mengeluarkan uap air atau H₂O dalam bentuk gas
     2. Menghembuskan Napas Di Air Kapur

Model Pernapsan Di Depan Cermin

            Video Pernapasan Di Depan Cermin



Sumber: https://www.youtube.com/watch?v=UlQ566jupaQ

Senin, 13 Februari 2017

Senin, 06 Februari 2017

Mekanisme Pengeluaran Urine

Proses pembentukan urine di dalam tubuh melibatkan beberapa organ. Kita akan bahas secara terperinci, berikut manfaatnya bagi tubuh juga.
Zat-zat sisa atau produk sampingan dari metabolisme butuh dikeluarkan oleh tubuh melalui pengeluaran urine dan tinja. Proses pengeluaran urine dari tubuh disebut urinasi.
mari kita telusuri proses pembentukan urine - alodokter

SAMPAH YANG DIKELUARKAN OLEH TUBUH MANUSIA


  • Apakah tubuh kita bisa mengeluarkan sampah?


Hasil gambar untuk sampah yang dikeluarkan tubuh manusia
Hidup manusia tak lepas dari kegiatan bersih-bersih seperti mandi, mencuci baju/pakaian, cuci piring, membersihkan rumah, dan lain sebagainya.